Postingan

Spesifikasi teknis jalan jembatan bina marga tahun 2010

Gambar
DIVISI 1 - UMUM DIVISI 2 - DRAINASE DIVISI 3 - PEKERJAAN  TANAH DIVISI 4 - PELEBARAN PERKERASAN DAN BAHU JALAN DIVISI 5 - PERKERASAN  BERBUTIR DIVISI 6 - PERKERASAN  ASPAL DIVISI 7 - STRUKTUR DIVISI 8 - PENGEMBALIAN KONDISI DAN PEKERJAAN MINOR DIVISI 9 - PEKERJAAN  HARIAN DIVISI 10 - PEKERJAAN PEMELIHARAAN RUTIN Download Spesifikasi Teknis jalan jembatan Binamarga 2010

Analisa Harga satuan Jalan Jembatan 2008 - SE Dirjen Bina Marga No.008/BM/2008

Gambar
Penyusunan Analisa Harga satuan Jalan Jembatan 2008 ini dilakukan sebagai revisi Analisis Harga Satuan No. 28/T/BM/1995 guna mengantisipasi kemajuan teknologi yang erat hubungannya dengan pelaksanaan pekerjaan di bidang jalan dan jembatan serta penyesuaian seiring dengan adanya perubahan Spesifikasi Teknik dalam dokumen kontrak pekerjaan jalan dan jembatan, serta adanya peralatan baru dan bahan yang belum diakomodasi dalam panduan sebelumnya. Terdiri dari 10 DIVISI, yaitu DIVISI 1 s.d. DIVISI 10 . Analisa harga satuan terdiri dari koefisien yang  tergantung pada variabel perencanaan . Item Uraian Pekerjaan  sesuai dengan  perkembangan teknologi keBina Margaan . Kesesuaian antara Analisa Harga Satuan dengan Spesifikasi. Format Standar analisa harga satuan sudah  mengakomodasi Perpres 54 Tahun 2010, yaitu ada keuntungan dan biaya overhead max 15%   Kesesuaian antara volume realisasi dengan Satuan Pembayaran sudah  sesuai. Untuk Lebih lengkapnya Download disini : Analisa Harga sat

Identifikasi, perencanaan dan pengendalian lahan rawan longsor

Gambar
Daerah rawan longsor harus dijadikan areal konservasi, sehingga bebas dari kegiatan pertanian, pembangunan perumahan dan infrastruktur. Apabila lahan digunakan untuk perumahan maka bahaya longsor akan meningkat, sehingga dapat mengancam keselamatan penduduk di daerah tersebut dan di sekitarnya. Penerapan teknik pengendalian longsor diarahkan ke daerah rawan longsor yang sudah terlanjur dijadikan lahan pertanian. Areal rawan longsor yang belum dibuka direkomendasikan untuk tetap dipertahankan dalam kondisi vegetasi permanen, seperti cagar alam, kawasan konservasi, dan hutan lindung. Perencanaan dan pengendalian tanah rawan longsor dibagi menjadi : mekanis (sipil teknis) vegetatif atau kombinasi keduanya. Pada kondisi yang sangat parah, pendekatan mekanis seringkali bersifat mutlak jika pendekatan vegetatif saja tidak cukup memadai untuk menanggulangi longsor. Teknik Pengendalian Longsor secara Vegetatif Pengendalian longsor dengan pendekatan vegetatif pada

Design Rumah bambu tahan gempa

Gambar
Bambu adalah bahan bangunan yang dapat diperbaharui dan banyak tersedia di Indonesia. Dari sekitar 1.250 jenis bambu di dunia, 140 jenis atau 11% nya adalah spesies asli Indonesia. di Indonesia sudah lama memanfaatkan bambu untuk bangunan rumah, perabotan, alat pertanian, kerajinan, alat musik, dan makanan. Namun, bambu belum menjadi prioritas pengembangan dan masih dilihat sebagai "bahan milik kaum miskin yang cepat rusak". Bambu memiliki kekuatan yang dapat dipersaingkan dengan baja. Karena kelenturan dan kekuatannya yang tinggi, struktur bambu juga merupakan bangunan tahan gempa. Pada prinsipnya rumah bambu tahan gempa harus dibuat dengan ketentuan sebagai berikut : Mengunakan bambu yang sudah tua, sudah diawetkan dan dalam keadaan kering, Rumah bambu didirikan di atas tanah yang rata ( padat ) Pondasi dan sloof (sloof diangker ke pondasi di setiap jarak 50-100 cm) mengelilingi denah rumah, Ujung bawah kolom bambu masuk sampai pondasi, diangker dan bagian da

Identifikasi daerah rawan bencana untuk mencegah dampak bencana

Gambar
Cukup bebal rasanya telinga kita bila mendengar dan melihat berita di media tentang adanya bencana alam, khususnya banjir dan  tanah longsor. Apakah memang ini sudah takdir...? Memang kita harus berfikir dan melihat dengan mata jernih untuk mengatakan itu, sebagian besar mengatakan takdir, dan itu memang tidak salah karena memang manusia hanya sebutir debu dihadapan-Nya. Tapi apakah dengan mengatakan takdir semua masalah selesai...? ini adalah pertanyaan yang sampai sekaran belum bisa terjawab. Apakah hal ini tidak bisa dicegah....? Apakah memang harus terjadi bencana....?.... Sudah Nasib....???? Kalau kita lihat beberapa tahun kebelakang, sekitar tahun 70-an s/d 80-an, sepertinya kita jarang mendengar adanya bencana banjir dan tanah longsor, tapi pada era tahun 90-an s/d sekarang 2011 sepertinya banjir dan tanah longsor sudah jadi menu wajib yang harus kita santap tidak perduli apakah desa, kota, terpelajar, buta huruf semuanya harus merasakan dan menikmati suka atau t

Istilah Teknis dalam Pengembangan Pengelolaan Irigasi Partisipatif

Gambar
Pedoman Teknis : adalah acuan yang bersifat umum yang harus dijabarkan lebih lanjut dan dapat di sesuaikan dengan karakteristik dan kemampuan daerah setempat. I rigasi : adalah usaha penyediaan, pengaturan, dan pembuangan air irigasi untuk menunjang pertanian yang jenisnya meliputi irigasi permukaan, irigasi rawa, irigasi air bawah tanah, irigasi pompa, dan irigasi tambak. Sistem Irigasi : meliputi prasarana irigasi, air irigasi, manajemen irigasi, kelembagaan pengelolaan irigasi, dan sumber daya manusia. Jaringan Irigasi : adalah saluran, bangunan, dan bangunan pelengkapnya yang merupakan satu kesatuan yang diperlukan untuk penyediaan, pembagian, pemberian, penggunaan, dan pembuangan air irigasi. Jaringan Irigasi Tersier/Tingkat Usaha Tani (JITUT) : adalah jaringan irigasi yang berfungsi sebagai prasarana pelayanan air irigasi dalam petak tersier yang terdiri dari saluran tersier, saluran kuarter dan saluran pembuang, boks tersier, boks kuarter serta bangunan pelengkapnya pada j

Internet Sehat

Gambar
Internet Sehat - Wise While Online, Think Before Posting   Sebuah langkah yang sangat bij aksana dan bisa jadi panutan bagi siapa saja yang suka On-Line, kita harus tahu bahwa berselancar didunia maya bukan hanya sebuah permainan tapi juga sebuah langkah yang harus kita pertanggung-jawabkan, jangan sampai kita terjebak dalam hal yang justru akan merugikan kita sendiri tanpa kita sadari.  Pilihan e-Book Internet Sehat : yang Anda butuhkan. Sebelumnya, mohon dibaca Buku Internet Sehat edisi 2010-2011 (5,2 Mb) Buku Internet Sehat edisi 2008-2009 (4,9 Mb) Buku Internet Sehat edisi 2006-2007 (2,6 Mb) Kartun Internet Sehat (1,6 Mb) Parental Software Product Guide 2010 (1,6 Mb) Panduan Penggunaan DNS Nawala (1,2 Mb) Parental Control Rekomendasi Internet Sehat (khusus untuk PC, laptop, netbook) catatan: Untuk aplikasi di ponsel, silakan baca artikel tentang Melindungi Anak Saat Berponsel ! OnlineFamily Norton . Produk ini menyediakan segala hal yang dibu

Berita terbaru